Kasus -kasus besar yang melibatkan tokoh politik dan penguasa di Indonesia menjadi tontonan yang menyakitkan bagi anak bangsa.Sebab Bagaimana mau membersihkan jika tangan yang akan membersihkan juga bersimbah dengan limbah kotor.
Dinegeri manapun juga jika para pemimpinnya terdiri dari mereka yang kotor maka akan menjadi sesuatu yang sangat mustahil akan berbuat yang bersih.Jika induk semangnya singa tak mungkin melahirkan kelinci sebab itu akan melanggar hukum alam.
Pemimpin negeri yang tidak melaksanakan penegakan Hukum,maka akan diikuti oleh para penegak hukum,pengusaha hingga sampai kepada rakyatnya dan yang berlaku adalah hukum rimba yang berakibat kekacauan dimana-mana.
Insya Allah pasti akan datang azab bagi negeri atas kemungkaran para pemimpinnya.Negara Hukum sudah seharusnya mengakan hukum,jika tidak akan mendapat hukuman dari Allah Swt.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar