Sabtu, 14 Mei 2011

Kebangkitan Kerajaan Banjar dimasa Modern

Kerajaan Banjar dan para Bangsawannya hampir punah dan dilupakan oleh masyarakat Banjar.Hal tersebut akibat penjajahan Belanda dan tidak terlihat upaya yg maksimal dlm membangkitkannya atau memelihara tradisi turun temurun keturunan Raja-raja Banjar.Dan yang ada hanya Gelar keturunan raja banjar saja yg tertulis didepan nama para bangsawan tsb.Misalnya,Gelar Gusti,Antung dll.

Gusti Khairul Saleh,yang menjabat Bupati Banjar berhasil mengumpulkan Kekerabatan raja banjar dan membangkitkan kerajaan Banjar....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar